DIET MAKAN SEHAT DIABETES MELLITUS

http://ejawantahnews.blogspot.com/2011/10/diet-makan-sehat-diabetes-melitus.html
Budaya makan dalam kehidupan keseharian kita terbentuk dari kebiasaan dan pola makan. Budaya makan dipengaruhi oleh ekonomi, pengetahuan, budaya, pengalaman, dan gaya hidup masyarakat.

Tentunya hal ini dapat mengakibatkan salah satu penyakit Diabets Mellitus. Bagi penderita penyakit Diabetes Mellitus sangatlah memerlukan pola makan yang sehat bagi si penderitanya. Atau biasa disebut dengan pola makan diet Diabetes Mellitus.

Untuk membantu para penderita Diabetes Millitus penulis akan mencoba menguraikan 3 (pilar) pengelolaan untuk penderita pnyakit Diabetes Melitus :
1. Perencanaan makanan.
2. Olah raga ( aktifitas fisik).
3. Minum obat dengan teratur.

Dan ke tiga pilar pengelolaannya harus mengikuti aturan makan sesuai aturan 3 J, yaitu :
- Jenis : semua jenis bahan makanan boleh dimakan
- Jumlah : sesuai dengan kebutuhan kalori sehari
- Jadwal : 3 porsi makan besar dan 2 porsi makan selingan

  • Hal ini bertujuan :
    • Mempertahankan kadar gula darah dan lemak darah normal.
    • Mempertahankan atau mencapai Berat Badan normal.
    • Mencegah komplikasi
    • Meningkatkan derajat kesehatan secara keseluruhan. 

Makan sehat adalah makanan yang mengandung zat tenaga, karena hal ini dapat menunjang aktifitas. Makan sehat dapat bersumber dari beras, tepung-tepungan, gandum, umbi-umbian (ubi, singkong, talas, sukun, kentang), hasil olahan seperti : mie, bihun, makaroni, spageti, dsb.

Makanan sehat juga harus memiliki zat pembangun yang berfungsi sebagai pengganti sel-sel, jaringan yang rusak, pertumbuhan, perkembangan dan kecerdasan. Dan ini dapat bersumber dari protein hewani dan nabati.

Contoh Sumber Protein :
  1. Protein hewani : ayam, daging sapi, daging kambing, ikan telur, susu, hati, udang, kerang, cumi-cumi, dsb
  2. Protein nabati : kacang-kacangan, tahu, tofu, tempe, oncom, susu kedele, dsb
 
Makanan sehat yang memiliki zat pengatur yang berfungsi memperlancar kerja fungsi organ-organ tubuh, yang bersumber sayur-sayuran dan buah-buahan. Contoh : bayam, brokoli, kailan, pokcay, wortel, sawi, labu siam, daun singkong, kacang panjang, dsb. Dan contoh buah-buahan : jeruk, apel, pepaya, pier, pisang, melon, anggur, dsb


Budaya Makan Sehat Diabetes Mellitus :

I. Makanlah berbagai jenis makanan/beraneka ragam.
Semua jenis makanan dapat dikonsumsi sesuai dengan jumlah yang dianjurkan.
II. Makanlah makanan untuk memenuhi kecukupan energi (mencapai dan mempertahankan BB normal)
Gemuk ? Perlu Penurunan Berat Badan ?
- Penurunan Berat Badan (2.5 - 7 Kg, perbaikan Gizi Diet)
- Perbaikan Tekanan Darah.
- Perbaikan Lemak Darah.

Kebutuhan Energi :

Umur, Jenis Kelamin, Berat Badan, Tinggi Badan, Kegiatan Fisik, Keadaan penyakit dan pengobatan

Komposisi :

Karbohidrat : 60-70 %

Protein : 10-15 %

Lemak : 20-25 %


III. Makanlah makanan Sumber Karbohidrat, sebagian dari kebutuhan energi.

A. Karbohidart Kompleks / Tepung-tepungan :

Proses pencernaan dan penyerapan KH
Contoh : padi-padian, umbi-umbian,sagu, tepung
Kompleks lebih lama sehingga tidak sering lapar.


B.Karbohidrat Sederhana :
Contoh : gula, madu, syrup, cakes. Jika dikonsumsi s/d 15 % tidak mempengaruhi pengendalian Gizi Diet pada Diet Makan.
Disarankan tidak lebih dari 5 % := 3 - 4 sdm
1 sdm gula = 1 buah pisang
Gula alternatif : tetap diperhitungkan.


C. Serat = Karbohidrat yang tidak dapat dicerna.
Contoh : buah, sayur, padi , cereal
Keuntungan :
1. Perasaan kenyang dan puas untuk membantu kendalikan nafsu makan dan penurunan Berat Badan (BB)
2. Rendah Kalori.
3. Buang Air Besar (BAB) secara teratur
4. Turunkan kadar lemak darah .
5. Batasi konsumsi Lemak, minyak dan santan sampai dengan 1/4 kecukupan energi.
- Jangan berlebihan
- Budayakan mengkonsumsi Ikan
- Kurangi makanan digoreng
- Kurangi makanan sumber Karbohidrat.
6. Gunakan Garam ber-Iodium
- Secukupnya
- ± 1 sendok teh
- Hati-hati dengan makanan jadi
7. Minumlah air bersih, aman dan cukup jumlahnya ± 8 gelas perhari.
- Cegah kekurangan cairan tubuh
- Menurunkan resiko penyakit batu ginjal
8. Lakukan kegiatan fisik dan olahraga secara teratur, tujuannya :
- Meningkatkan kebugaran tubuh
- Cegah kelebihan Berat Badan
- Meningkatkan fungsi Jantung, paru dan otot
- Memperlambat proses penuaan
- Dilakukan secara teratur
- Merupakan salah satu pilar penatalaksanaan DM
- Contoh : Naik tangga, jalan pagi.
9. Hindari minuman beralkohol, yang dapat berakibat :
- Proses penyerapan zat gizi terhambat.
- Hilangnya zat gizi yang penting.
- Kurang gizi.
    - Menyebabkan penyakit gangguan fungsi hati. dan kerusakan saraf otak dan jaringan.
10. Makanlah makanan yang aman bagi kesehatan.
Perhatikan kebersihan, pewarna, penampilan makanan, aroma, rasa, dsb.
11. Bacalah label pada makanan kemasan (komposisi, tanggal kadaluarsa) 


Disajikan untuk sebagai panduan para pendertita Diabetes Melitus
Untuk dapat menikmati hidup sehat dengan pola makan yang diet yang benar.
Sumber akhli Gizi Ejawantah's Blog


Salam,


Facebook +Google Twitter Digg Technorati Reddit

Written by : Indra Kusuma - Describe about us

Website Blog ini berisikan artikel-artikel yang berisikan tentang ilmu pengetahuan untuk berbagi baik dari pengalaman pribadi maupun dari beberapa sumber.

Join Me On: Facebook | Twitter | Google Plus :: Thank you for visiting ! ::

Artikel Terkait:

28 komentar

ini penting sekali Mas kalau udah kena baru mau menanggulangi udah susah diabetes hii ngeri banget, terimakasih atas artikel ini

@ Munir ardi >>>
Semoga bermanfaat untuk kita bersama dan sukses selalu Pak.

Infonya lengkap

Diabetes pnykt yg menakutkan bg bnyk orang. Tp kalo sudah kena, asal disiplin sepertinya tdk ada mslh. Nenek asuhan saya juga sakit diabetes (ga tau jenisnya). Kalo lg bandel, langsung naek kadar gulanya. Jd harus hati2 :)

@ Tarry KittyHolic >>>
Semoga bermanfaat dan berguna, sukses selalu.

Satu masukan dan pedoman yang sangat berguna..thanks tipsnya

@ Dangstars Weblog >>>
Semoga bermanfaat untuk kita semua dan sukses selalu.

waaahh ribet juga yaa mas, pola makannya.. hehe

ayah saya juga kena diabetes, tapi gk tahu diabetes melitus apa bukan (emang ada berapa jenis diabetes to??). dan karea pola makannya yang memang riweuh gitu, ayah saya masih saja makan semaunya. bahkan sesekali masih juga nambah, padahal kan gk boleh banyak2 makan karbohidrat..

kalau masih muda begini kena diabet katanya juga kalu pria bisa impoten, ya jd ngeri ,, hrs bener2 jaga kesehatan y akan,,

tks infonya ya.

Artikel di sini serius2, yah? Kadang bingung kalau mau komennya ;)

anyway, tetep berterimakasih atas infonya

artikel ini sgt bermanfaat... paman sy kebetulan jg penderita


ijin tukar link ya Sob,
silahkan cek di TKP
http://infodantrik.blogspot.com
terima kasih atas bantuannya ;)

semoga yang menderita DM bisa mempraktekkan postingan ini ya pak

Saya cuma mau ngucapin salam aja Mas. Salam hidup sehat..!

Mencegah memang lebih baik daripada mengobati. Thanks sharingnya.

Aku hanya berharap semoga terhindar dari diabetes mellitus. Amin...

mudah-mudahan kita terhjindar dari penyakit ini ...

Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

tentunya dengan mengikuti prinsip-prinsip makanan sehat yang tertera di atas, kita semua diharapkan bisa mendapatkan kesehatan yang sebaik-baiknya secara umum ya mas ya :)

terimakasih atas sharingnya mas ;)

kalo saya dgn kondisi yg masih sehat skrg kadang makan ga ada batasan semuanya masuk. serakah ya haha mulai skrg di batasi lah takut kena penyakit artinya harus mengantisipasi dari skrg...

@ dhenok habibie >>>
Diabetes hanya dapat diimbangi dengan pola makan diet yang benar disamping berolahraga yang cukup. Semoga hal ini dapat bermanfaat unutk kita semua dan sukses selalu.


@ al kahfi >>>
Diabetes tidak menganal batas usia, karena saya sudah pernah menemukan hal ini terjadi pada kasus yang sama yang diderita oleh balita. Menjaga kesehatan itu lebih penting dari pada mengobatinya mas, karena kesehatan merupakan rahmat yang paling berharga. Sukses selalu.

@ Sang Cerpenis bercerita >>>
Sama-sama Mba dan sukses selalu ya !


@ anazkia >>>
Sama-sama semoga lebih banyak manfaatnya sambil bersilaturahmi dan sukses selalu.


@ ZER >>>
Semoga bermanfaat untuk paman dan keluarga dan terus jangan mudah menyerah untuk dapat selalu hidup dengan sehat.Link anda telah terpasang dan sukses selalu.

@ Lidya - Mama Pascal >>>
Saya sangat berharap segala informasi yang berguna dapat berguna pula untuk kehidupan banyak orang, terimakasih dan sukses selalu.

@ Masbro >>>
Salam sukses selalu mas.

@ catatan kecilku >>>
Benar sekali dan semoga bermanfaat, sukses


@ the others...>>>
Amiiiiin, sama saya pun demikian agar kita semua yang belum jangan sampai terkena, dan bagi yang sudah jangan pernah menyerah untuk selalu dapat hidup sehat, sukses selalu.

@ pri crimbun >>>
Amiiiin, sukses selalu.

@ Majalah Masjid Kita >>>
Insya Allah Amiiiin, sukses selalu.

@ yayack faqih >>>
Dukung dan sukses selalu.

Catatan yang lengkap...semoga aku bisa menjalani hidup sehat dan jauh dari diabetes.

@ IbuDini >>>
Semoga bermanfaat untuk kita semua dan sukses selalu.

@ shuka shoes >>>
Sama-sama Sob, dan sukses selalu.

Budaya makan sehat itu lho Pak yang sering diabaikan tidak saja oleh pasien DM tapi juga oleh keluarganya ;(

@ Yunda Hamasah >>>
Benar sekali Mba dan semoga kita bukan hanya dapat mengarahkan tapi juga dapat memberikan contoh. Sukses selalu.

gan ke3pilarnya ditambah satu lagi biasakan minum XAMthon 3x sehari

Artikel yang sangat bermanfaat , lanjut terus gan ..

info yang bermanfaat, sukses ya pak

Terimakasih Atas Kunjungannya. Sebuah Komentar Merupakan Cermin Kepribadian Diri Kita. Komentar yang berbau iklan atau dengan memasang link iklan akan dihapus tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.

Sukses Selalu Untuk Kita Semua.

Like us on Facebook
Follow us on Twitter
Recommend us on Google Plus